Jumat, 08 Juli 2022 13:21 by reinasoebisono | 1465 hits
DREAMERS.ID - Pelaku penembakan Mantan Perdana Menteri Jepang Shinzo Abe semakin terungkap dengan foto-foto pergulatannya dengan petugas pengamanan pada saat insiden terjadi. Terlihat seseorang yang dilaporkan berusia 40 tahunan berusaha ditumbangkan oleh beberapa petugas berseragam ekmeja putih dan jas hitam.