Kamis, 23 Januari 2025 14:00 by reinasoebisono | 436 hits
DREAMERS.ID - Son Chang Wan, mantan presiden perusahaan yang mengoperasikan Bandara Muan, Korea Selatan tempat di mana pesawat Jeju Air mengalami tragedy, ditemukan meninggal dunia di rumahnya oleh pihak kepolisian.