home_icon
SIGN IN
SIGN UP
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda

Demi Keamanan, Ayah Ini Pakaikan Kaos Bergambar Tubuh Berototnya Pada Sang Anak!

Sabtu, 25 April 2015 09:19 by citra09 | 2742 hits
Demi Keamanan, Ayah Ini Pakaikan Kaos Bergambar Tubuh Berototnya Pada Sang Anak!
Image source: Mirror.co.u

DREAMERSRADIO.COM - Setiap orang tua pasti rela melakukan apapun demi melindungi sang anak dari hal yang membahayakan. Sama halnya seperti yang dilakukan oleh ayah satu ini, di mana ia melakukan hal unik demi melindungi anak perempuannya.

Melalui situs Reddit, sebuah foto yang memperlihatkan seorang ayah bersama sang anak yang mengenakan kaos bergambar tubuh berototnya. Tak hanya memberikan kesan seram, kaos tersebut juga tertulis pesan agar sang anak lebih aman.

“Menjauhlah kalian, ini adalah ayahku!” demikian pesan di bawah foto berotot sang ayah yang tercetak di kaos tersebut. Dengan judul ‘Dad Security’, foto tersebut pun telah memiliki lebih dari 380 likes dan dishare lebih dari 46 ribu kali.


Image source: Mirror.co.uk

Beberapa pengguna sosial media pun mulai menulis komentarnya. Ada yang mengatakan bahwa sang anak masih terlalu muda jika harus mengenakan kaos ‘seram’ tersebut, yang mungkin saja bisa membuatnya dijauhi.

Namun ada juga yang mengatakan bahwa ide sang ayah merupakan ide yang bagus dan cukup ‘out of the box’, yang bisa membuat anak perempuannya menjadi lebih aman. Bagaimana menurutmu, Dreamers mengenai ide sang ayah?

(ctr)

 

Komentar
  • HOT !
    Seorang pelaku utama organisasi peretasan berkebangsaan Cina, A (34), berhasil ditangkap setelah diekstradisi dari Bangkok, Thailand, ke Bandara Internasional Incheon, Korea Selatan, pada 22 Agustus pukul 05.05 pagi tadi. ...
  • HOT !
    They are finally here! Momen yang paling dinantikan akhirnya tiba setelah ajang pencarian bakat global CHUANG ASIA S2 resmi menutup perjalanannya melalui malam puncak Grand Debut Night yang tayang secara eksklusif di WeTV pada Sabtu, 6 April 2025 kemarin....
  • HOT !
    Son Chang Wan, mantan presiden perusahaan yang mengoperasikan Bandara Muan, Korea Selatan tempat di mana pesawat Jeju Air mengalami tragedy, ditemukan meninggal dunia di rumahnya oleh pihak kepolisian....

BERITA PILIHAN

FAN FICTION
OF THE WEEK
Writer : Jo_Chika
Cast : Jo Chika, Jo Cella, Park DoJoon, Lisa ASTRO(MoonBin, Cha Eunwoo), GOT7(Junior), Apink(Namjoo) Yuju,

BERITA POPULER

 
 
 
^
close(x)