home_icon
SIGN IN
SIGN UP
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda

Tentara Cadangan Korsel Ngamuk, 2 Tewas, 4 Terluka

Rabu, 13 Mei 2015 12:01 by reinasoebisono | 1482 hits
Tentara Cadangan Korsel Ngamuk, 2 Tewas, 4 Terluka
Image source: inilah.com

DREAMERSRADIO.COM - Seorang tentara cadangan Korea Selatan, Rabu (13/5) pagi, menembak membabi buta, menewaskan satu, melukai empat rekannya, dan bunuh diri.

Kantor berita Yonhap melaporkan penembakan terjadi di Pusat Pelatihan Tentara Cadangan di Negok-dong, selatan Seoul -- ibu kota Korea Selatan. Korea Times melaporkan penembakan terjadi pukul 10:46.

Beberapa prajurit cadangan coba menghentikan amuk rekannya, dengan balas menembak. Sempat terjadi baku tembak, sampai akhirnya si sang prajurit cadangan yang mengamuk bunuh diri.

Baca juga: Update Terbaru Pasca Latihan Militer Korsel-AS Tidak Sengaja Jatuhkan Bom Di Wilayah Sipil, Tembak Rudal Lagi?

Di Korsel, warga berbadan sehat harus menjalani wajib militer dengan menjadi tentara cadangan. Mereka harus berpartisipsi dalam latihan militer selama satu tahun.

Wajib militer amat penting bagi Korsel, karena dua Korea; selatan dan utara, secara teknis masih dalam keadaan perang, karena Perang Korea 1954 tidak diakhiri dengan perjanjian perdamaian tapi gencatan senjata.

Source:
Komentar
  • HOT !
    Jaksa mengatakan pada hari Kamis ini bahwa mereka telah mendakwa mantan Presiden Moon Jae in atas tuduhan penyuapan sehubungan dengan tuduhan memfasilitasi pekerjaan mantan menantunya di sebuah maskapai penerbangan....
  • HOT !
    Korea Utara menembakkan beberapa rudal balistik ke laut pada hari Senin, kata militer Korea Selatan, beberapa jam setelah pasukan Korea Selatan dan AS memulai latihan gabungan tahunan mereka yang besar, yang dipandang Korea Utara sebagai latihan invasi....
  • HOT !
    Pudding, seekor anjing yang ditinggalkan sendirian setelah kehilangan sembilan anggota keluarga dalam kecelakaan pesawat penumpang Jeju Air, mengunjungi altar peringatan bersama yang didirikan di depan Balai Kota Seoul pada Minggu (5/1)....

BERITA PILIHAN

FAN FICTION
OF THE WEEK
Writer : starleen14
Cast : Sungjong Infinite & Ha yi (You)

BERITA POPULER

 
 
 
^
close(x)