home_icon
SIGN IN
SIGN UP
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda

Kehebohan yang Terjadi Ketika Gubernur Anies Tinjau Kemeriahan Perayaan Imlek

Selasa, 05 Februari 2019 23:12 by nicnov | 18041 hits
Kehebohan yang Terjadi Ketika Gubernur Anies Tinjau Kemeriahan Perayaan Imlek
image source: Tribunnews

DREAMERS.ID - Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan ditemani putranya tiba di Wihara Dharma Bhakti yang berada di Jakarta Barat pada pukul 11.45 WIB, kedatangannya adalah untuk turut ikut meriahkan hari raya Imlek yang jatuh pada tanggal 5 Febuari 2019.

Dirinya memantau langsung perayaan Imlek di Wihara Tersebut. Para warga turut serta dalam memeriahkan perayaan Imlek dan juga menyambut kedatangan Anies, terutama yang sedang mengantre untuk mendapatkan Ang Pau di halaman wihara. 

Mereka langsung berebut untuk bersalaman dengan orang nomor satu di Jakarta tersebut. Tetapi saking antusiasnya, sebagian orang ada yang mengalami insiden terjatuh dan juga ada yang terinjak-injak oleh orang lain.

Baca juga: Usulan Viral Sepeda Balap Boleh Masuk Tol Minggu Pagi

Tak hanya itu saja banyak warga yang saling berdorong-dorongan untuk ber swafoto dengan Gubernur Anies Baswedan, bahkan ada beberapa orang yang terjatuh karena saling dorong-mendorong.

Dan dengan protokol dari Anies langsung dilaksanakan untuk membantu warga kembali berdiri dan juga untuk membantu dalam menjaga situasi agar acara tersebut berjalan dengan lancar dan tidak ada lagi insiden yang serupa.

(nino)

Komentar
  • HOT !
    Seorang pelaku utama organisasi peretasan berkebangsaan Cina, A (34), berhasil ditangkap setelah diekstradisi dari Bangkok, Thailand, ke Bandara Internasional Incheon, Korea Selatan, pada 22 Agustus pukul 05.05 pagi tadi. ...
  • HOT !
    They are finally here! Momen yang paling dinantikan akhirnya tiba setelah ajang pencarian bakat global CHUANG ASIA S2 resmi menutup perjalanannya melalui malam puncak Grand Debut Night yang tayang secara eksklusif di WeTV pada Sabtu, 6 April 2025 kemarin....
  • HOT !
    Son Chang Wan, mantan presiden perusahaan yang mengoperasikan Bandara Muan, Korea Selatan tempat di mana pesawat Jeju Air mengalami tragedy, ditemukan meninggal dunia di rumahnya oleh pihak kepolisian....

BERITA PILIHAN

FAN FICTION
OF THE WEEK
Writer : mumutaro
Cast : park shin hye, bigbang, 2NE1,

BERITA POPULER

 
 
 
^
close(x)