home_icon
SIGN IN
SIGN UP
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda

Kenali Sisi Buruk Dari Tote Bag yang Menjadi Tren

Kamis, 12 September 2019 09:00 by Rie127 | 824 hits
Kenali Sisi Buruk Dari Tote Bag yang Menjadi Tren
Image Source: etsy

DREAMERS.ID - Kampanye pengurangan sampah plastik membuat banyak orang menggunakan kantong alternatif, salah satunya dengan menggunakan tote bag yang dapat dipakai berulang kali.

Namun, meski lebih ramah lingkungan dibandingkan dengan kantong plastik, tote bage ternyata membutuhkan lebih banyak energi untuk memproduksi, menyalurkan, dan mendaur ulang.

“Tergantung pada komposisinya, tas yang dipakai berulang itu membutuhkan proses daur ulang yang lebih mahal untuk memisahkan materialnya yang berbeda-beda. Konsekuensinya, tas yang bisa dipakai berulang itu tidak didaur ulang,” menurut laporan dari Program Lingkungan PBB.


Image Source: kompas

Terlepas dari tujuan agar lebih ramah lingkungan, serta menggantikan kantong plastik, kantong belanja semacam tote bag tersebut juga akan berakhir di pembuangan sampah.

Apalagi, tote bag kini dipakai sebagai bagian dari promosi atau pemasaran suatu produk. Hal ini berarti, akan ada banyak tas-tas yang dipakai satu kali lalu berakhir di tong sampah. Selain itu, tidak semua tas yang bisa dipakai berulang itu setara dalam hal kemampuannya di daur ulang.

(Rie127)

Komentar
  • HOT !
    Seorang pelaku utama organisasi peretasan berkebangsaan Cina, A (34), berhasil ditangkap setelah diekstradisi dari Bangkok, Thailand, ke Bandara Internasional Incheon, Korea Selatan, pada 22 Agustus pukul 05.05 pagi tadi. ...
  • HOT !
    They are finally here! Momen yang paling dinantikan akhirnya tiba setelah ajang pencarian bakat global CHUANG ASIA S2 resmi menutup perjalanannya melalui malam puncak Grand Debut Night yang tayang secara eksklusif di WeTV pada Sabtu, 6 April 2025 kemarin....
  • HOT !
    Son Chang Wan, mantan presiden perusahaan yang mengoperasikan Bandara Muan, Korea Selatan tempat di mana pesawat Jeju Air mengalami tragedy, ditemukan meninggal dunia di rumahnya oleh pihak kepolisian....

BERITA PILIHAN

FAN FICTION
OF THE WEEK
Writer : nanda18
Cast : #Jungkookbts#Taehyung#Bts#SehunExo#sujeong#lovelyz#Fc#BTOB#Minhyuk

BERITA POPULER

 
 
 
^
close(x)