home_icon
SIGN IN
SIGN UP
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda

Tanpa Daesang, Inilah Daftar Pemenang 9th Gaon Chart Music Awards

Kamis, 09 Januari 2020 10:03 by muthiasp | 899 hits
Tanpa Daesang, Inilah Daftar Pemenang 9th Gaon Chart Music Awards
Image source: Naver

DREAMERS.ID - Satu lagi ajang penghargaan untuk para insan permusikan Korea Selatan digelar. Pada Rabu (08/01) malam, 9th Gaon Chart Music Awards diselenggarakan secara meriah dengan dihadiri oleh sederet idola K-Pop ternama yang berkarya sepanjang tahun 2019.

Tidak seperti penghargaan biasanya, ajang penghargaan yang dipandu oleh Leeteuk Super Junior dan Lia ITZY itu tidak memberikan penghargaan tertinggi Daesang. Untuk kategori Artist of the Year album fisik, kuarter pertama dan ketiga dimenangkan oleh SEVENTEEN, kuarter kedua BTS, dan kuarter ke-4 adalah EXO.

Berikut daftar lengkap pemenang 9th Gaon Chart Music Awards:

Artist of the Year (Digital - Bulanan)

December 2018: Ben - 180 Degree
January 2019: M.C the MAX - After You’ve Gone
February: Hwasa MAMAMOO - Twit
March: Taeyeon SNSD - Four Seasons
April: BOL4 - Bom
May: Davichi - Unspoken Words
June: Jang Hye Jin dan Yoon Min Soo - Drunk on Love
July: Ben - Thank You for Goodbye
August: Sunmi - LALALAY
September: AKMU - How Can I Love the Heartbreak, You’re the One I Love
October: MC Mong - Fame
November: IU - Love Poem

Artist of the Year (Album Fisik - Kuarter)

First quarter: SEVENTEEN
Second quarter: BTS
Third quarter: SEVENTEEN
Fourth quarter: EXO

New Artist of the Year: ITZY (digital), TXT (fisik)
World Rookie of the Year: Stray Kids, (G)I-DLE
Social Hot Star of the Year: BTS
Retail Album of the Year: BTS
Performer of the Year: Joo Chan Yang (Chorus), Choi Hoon (penampilan instrumental)
Lyricist of the Year: Min Yeon Jae
Composer of the Year: Black Eyed Pilseung
Discovery of the Year: N.Flying (Band), Kassy (Ballad)
Hot Performance of the Year: NCT Dream, Chungha
Style of the Year: Choi Ri An, Shim Hee Jung, Shin Ji Won, Lee Si Won (koreografi), Choi Hee Sun (Stylist)
Popular Singer of the Year: Lim Jae Hyun
Top Kit Seller of the Year: EXO
Long-Run Song of the Year: Paul Kim - Me After You
World Hallyu Star Award: MONSTA X
Record Production of the Year Award: MNH Entertainment (Chungha - Gotta Go)
Overseas Song of the Year: Anne Marie - 2002
Overseas Rising Star of the Year: Billie Eilish - Bad Guy

Congratulations to all the winners!

(mth)

Komentar
  • HOT !
    Weverse Con Festival 2024 yang diselenggarakan oleh platform komunitas penggemar Weverse dan HYBE, telah mengumunkan lineup lengkapnya! Sebanyak 24 artis K pop akan tampil di Inspire Entertainment Resort dari tanggal 15 hingga 16 Juni....
  • HOT !
    Girl grup PURPLE KISS secara resmi mengumumkan rencana mereka untuk menggelar tur konser bertajuk BXX mulai pertengahan tahun ini di 18 kota yang telah dikonfirmasi....
  • HOT !
    Tim produksi The Fiery Priest 2 sebelumnya telah mengumumkan bahwa Kim Nam Gil, Honey Lee dan Kim Sung Kyun kembali membintangi drama tersebut, bersama BIBI. Aktor Sung Joon juga dikonfirmasi bergabung....

BERITA PILIHAN

FAN FICTION
OF THE WEEK
Writer : KaptenJe
Cast : •Je (aku) • Tata •Yossy •All member EXO

BERITA POPULER

 
 
 
^
close(x)