Rabu, 10 Februari 2021 15:00 by fzhchyn | 753 hits
DREAMERS.ID - BTS masih terus memecahkan rekor demi rekor dengan lagu mereka yang mengesankan. Faktanya, grup beranggotakan RM, Suga, Jin, J-Hope, Jimin, V, dan Jungkook ini telah mencapai prestasi lain dengan lagu hits mereka ‘Dynamite’.