Rabu, 03 Februari 2021 17:13 by Rie127 | 350 hits
DREAMERS.ID - Pihak KBS telah merilis video teaser spesial untuk drama ‘Dear M’, drama ini mengisahkan tentang kisah remaja yang baru memulai percintaan di masa kuliah, dan munculnya sosok misterius berinisial ‘M’ di situs online yang menjadi populer di kalangan mahasiswa Universitas Seoyeon.