Selasa, 26 April 2016 13:25 by tyassss | 6554 hits
DREAMERS.ID - Netizen Tiongkok baru-baru ini dibuat heboh dengan laporan media Sina yang mengatakan bahwa adanya penampakan hantu dalam hasil pemotretan aktor yang tengah naik daun, Song Joong Ki untuk sebuah majalah.