Jumat, 04 Maret 2022 11:30 by fzhchyn | 1398 hits
DREAMERS.ID - Mantan member girl group gugudan, Hyeyeon, siap menata kembali karirnya di agensi yang baru. Pada 4 Maret, Beyond J secara resmi mengumumkan bahwa Hyeyeon telah menandatangani kontrak eksklusif dengan agensi dan akan berpromosi sebagai aktris dengan nama panggung baru Jo Aram.