DREAMERS.ID - Lim Dohwa, yang sebelumnya dikenal sebagai Chanmi saat menjadi bagian dari girl group AOA, mengumumkan kabar bahagia bahwa ia akan menikah pada Juni mendatang.
DREAMERS.ID - Chanmi AOA telah memutuskan untuk meninggalkan agensi lamanya, FNC Entertainment. Melalui postingan di media sosial pribadinya, dia mengumumkan kabar tersebut kepada para penggemarnya.