Jumat, 08 November 2019 12:15 by fzhchyn | 1822 hits
DREAMERS.ID - Drama baru MBC ‘Love wih Flaws’ telah merilis foto-foto yang menampilkan deretan pria tampan yang menjadi pemainnya. Sebelum penayangan perdananya pada 27 November mendatang, yuk kenalan dengan lima karakter ini.