DREAMERS.ID - Selain sebagai hiburan, tidak sedikit orang yang mengaku menonton drama Korea karena ingin belajar bahasa yang digunakan oleh masyarakat negeri gingseng tersebut. Jika kamu juga termasuk orang yang memiliki alasan tersebut, sepertinya drama spesial milik KBS ‘Please Find Her’ ini cocok untuk jadi bahan tontonanmu.