Jumat, 02 Juni 2017 11:00 by Dits | 960 hits
DREAMERS.ID - Terdakwa kasus pengadaan alat kesehatan mantan Menteri Kesehatan Siti Fadilah menyebut telah mentransfer sejumlah uang kepada Ketua Majelis Kehormatan PAN Amien Rais. Menurut pengakuan Siti Fadilah, Amien Rais menerima aliran dana korupsi Rp 600 juta.