Senin, 12 Oktober 2015 14:11 by citra09 | 2465 hits
DREAMERSRADIO.COM - Menjadi salah satu vokalis bersuara emas terbaik di industri musik Korea, tentu sangat disayangkan jika Taeyeon tak mencoba debut sebagai solois. Namun akhirnya, impian para fans terwujud saat member dan leader girl group SNSD ini akhirnya mengumumkan debutnya sebagai penyanyi solo.