Minggu, 16 Mei 2021 10:00 by muthiasp | 888 hits
DREAMERS.ID - Pada episode terbaru acara KBS Joy 'Ssul-vival' (13/5), menghadirkan beberapa bintang tamu dari kalangan idola K-Pop. Lalu komedian Kim Ji Min mengungkapkan kejadian mengejutkan saat memergoki idol berciuman.