Jumat, 19 Agustus 2016 10:30 by reinasoebisono | 662 hits
DREAMERS.ID - Selesai dengan kontroversi program sekolah sehari penuh atau full day school yang akhirnya dibatalkan, kini Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Muhadjir Effendy mengemukakan rencana baru yang diprotes masyarakat.