Kamis, 09 Desember 2021 17:10 by muthiasp | 1141 hits
DREAMERS.ID - Fans K-Pop tidak sekedar bersenang-senang dengan mengeluarkan banyak uang demi idola, tetapi juga turut peduli terhadap perubahan iklim yang semakin ekstrim saat ini. Mereka bahkan mendesak agensi untuk ikut serta dalam gerakan menyelamatkan bumi.
Selasa, 10 Agustus 2021 13:30 by rizaluthfiah | 1332 hits
DREAMERS.ID - Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) telah menerbitkan laporan yang berisi tentang peringatan kepada dunia soal pemanasan global yang hampir tak terkendali. Pada Senin (9/8), laporan menunjukkan bahwa 2019 merupakan tahun yang mengalami suhu terpanas sejak 2015.
Senin, 30 November 2020 17:45 by RandyW | 527 hits
DREAMERS.ID - Para ilmuan dari Universitas Cape Town, Afrika Selatan memberikan wacana untuk meredupkan matahari guna mengurangi pemanasan global. Cara meredupkan matahari dengan melepaskan partikel kecil ke atmosfer bumi.
Minggu, 01 Maret 2020 16:30 by muthiasp | 1448 hits
DREAMERS.ID - Fenomena pemanasan global semakin dirasakan dampaknya belakangan ini. Khususnya bisa terlihat di wilayah kutub, yang lapisan esnya semakin hari semakin meleleh dengan intensitas yang drastis.
DREAMERS.ID - Cokelat memang menjadi salah satu makanan yang disukai banyak orang di dunia karena rasanya yang manis dan mudah diolah jadi beragam menu. Sayangnya, belum lama ini beredar kabar jika makanan ini akan segera musnah.