Kamis, 24 Oktober 2013 18:54 by miko | 3940 hits
DREAMERSRADIO.COM - Bagi seorang wanita, selain wajah yang terawat, kuku pada jari seorang wanita juga menjadi perhatian pria. Sehingga tak jarang banyak wanita melakukan perawatan manicure di salon dengan biaya yang cukup mahal, padahal kamu juga bisa lho melakukan manicure sendiri.