SIGN IN
SIGN UP
Press Esc to close
Press Esc to close
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Home > Tag > 'vixx'
Leo dan Ken VIXX Hengkang dari Jellyfish Entertainment
Senin, 04 Maret 2024 21:00 by muthiasp | 447 hits
DREAMERS.ID - Leo dan Ken telah dikonfirmasi hengkang dari Jellyfish Entertainment. Mereka menjadi anggota VIXX terakhir yang berpisah dengan agensi, setelah grup tersebut debut pada tahun 2012.
N Minta Maaf Absen dari Comeback Pertama VIXX dalam 4 Tahun
Minggu, 05 November 2023 11:41 by muthiasp | 452 hits
DREAMERS.ID - VIXX telah dikonfirmasi akan melakukan comeback grup pada 21 November mendatang dengan mini album kelima CONTINUUM. Namun comeback ini hanya akan dilakukan oleh tiga anggota saja (Leo, Ken, dan Hyuk), karena N tidak bergabung.
Ravi Keluar dari VIXX dan Minta Maaf Atas Kasus Pelanggaran Wajib Militer
Selasa, 11 April 2023 15:30 by fzhchyn | 958 hits
DREAMERS.ID - Ravi telah resmi meninggalkan VIXX menyusul tuntutan dua tahun penjara atas kasus pelanggaran Undang-Undang Dinas Militer. Pada 11 April, Jellyfish Entertainment merilis pernyataan untuk mengumumkan kepergian Ravi dari grup.
Fan Event Leo dan Ken VIXX Ditunda, Dampak Kontroversi Wamil Ravi?
Senin, 16 Januari 2023 10:15 by fzhchyn | 642 hits
DREAMERS.ID - Kontroversi seputar wajib militer Ravi nampaknya memberikan dampak terhadap kegiatan member VIXX lainnya. Acara fan signing untuk Leo dan Ken yang akhir pekan lalu telah ditunda tanpa batas waktu.
Leo, Ken dan Hyuk VIXX Rilis Lagu 'Gonna Be Alright', Hangatkan Fans di Musim Dingin
Rabu, 04 Januari 2023 09:45 by muthiasp | 601 hits
DREAMERS.ID - Tiga anggota VIXX berkumpul dan mengeluarkan karya baru. Pada tanggal 3 Januari pukul 6 sore KST, Leo, Ken dan Hyuk merilis single digital berjudul 'Gonna Be Alright'.
Leo, Ken dan Hyuk VIXX Akan Rilis Single Trio
Rabu, 28 Desember 2022 09:15 by muthiasp | 598 hits
DREAMERS.ID - Kejutan untuk para Starlight (nama fandom VIXX), karena tiga anggota dari boy group tersebut telah berkumpul untuk merilis karya baru.
Hyuk Akan Tetap Promosi Bareng VIXX Meski Keluar dari Agensi
Rabu, 08 Juni 2022 12:30 by fzhchyn | 1072 hits
DREAMERS.ID - Beberapa hari yang lalu, Hyuk VIXX mengumumkan bahwa dirinya telah meninggalkan JellyFish Entertainment setelah kontraknya berakhir. Agensi pun baru-baru ini mengonfirmasi bahwa Hyuk masih akan terus berpromosi bersama grup meski keluar dari perusahaan.
Hengkang Dari Jellyfish Entertainment, Hyuk VIXX Tulis Surat Mengharukan Untuk Fans
Kamis, 02 Juni 2022 17:00 by Rie127 | 957 hits
DREAMERS.ID - Pada tanggal 2 Juni, Hyuk VIXX memposting surat tulisan tangan yang mengejutkan penggemar, dimana ia mengumumkan bahwa dirinya telah hengkang dari agensi yang telah membesarkan namanya, Jellyfish Entertainment.
Cha Hak Yeon Ungkap Kemungkinan VIXX Comeback Rayakan 10 Tahun Debut
Senin, 31 Januari 2022 17:45 by bellaevania | 1382 hits
DREAMERS.ID - Cha Hak Yeon atau yang juga dikenal sebagai N VIXX mengungkap kemungkinan boyband tersebut akan comeback dengan formasi full member.
5 MV K-pop Berkonsep Seram, Cocok untuk Inspirasi Pesta Halloween
Sabtu, 30 Oktober 2021 11:00 by bellaevania | 1443 hits
DREAMERS.ID - Akhir bulan Oktober biasanya dirayakan dengan pesta Halloween pada tanggal 31. Ada beberapa MV K-pop berkonsep seram yang bisa ditonton dalam momen Halloween, mungkin bisa menjadi inspirasi pesta Halloween kamu.



FAN FICTION
OF THE WEEK
Writer : StrongBaby
Cast : -Amber Josephine Lu f(x) -Lee Seunghyun Bigbang -Lee Gikwang B2ST -Son Dongwoon B2ST -Lot Of Cameo
^
COPYRIGHT 2026 DREAMERS.ID PUBLISHED BY DREAMERS NETWORK