SIGN IN
SIGN UP
Press Esc to close
Press Esc to close
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Tonton 5 Drama Korea Populer Lee Seung Gi, Akting Selalu Daebak!
Minggu, 27 November 2022 11:15 by bellaevania | 873 hits
DREAMERS.ID - Nama Lee Seung Gi tengah jadi sorotan karena kasus ketidakadilan agensinya Hook Entertainment dalam hal pembayaran royalti Lee Seung Gi sebagai seorang penyanyi.
Lee Seung Gi dan Lee Se Young Menikah, 'The Law Cafe' Tamat Sebagai Drama No. 1
Rabu, 26 Oktober 2022 12:30 by muthiasp | 989 hits
DREAMERS.ID - Drama KBS 'The Law Cafe' telah resmi tamat pada Selasa (25/10) malam. Drama yang dibintangi oleh Lee Seung Gi dan Lee Se Young ini berakhir menjadi drama nomor satu di slot tayangnya.
Nongkrong di Cafe Booter, Lokasi Syuting Drama 'The Law Cafe'
Sabtu, 08 Oktober 2022 08:30 by muthiasp | 3062 hits
DREAMERS.ID - 'The Law Cafe' menjadi salah satu drama Korea populer saat ini. Banyak yang ingin mengunjungi lokasi syuting drama yang dibintangi oleh Lee Seung Gi dan Lee Se Young itu, karena ternyata aslinya adalah kafe sungguhan.
The Law Cafe Terus Jadi Drama Korea Senin-Selasa No. 1
Rabu, 05 Oktober 2022 11:45 by muthiasp | 719 hits
DREAMERS.ID - Drama KBS2 'The Law Cafe' terus memimpin persaingan rating drama Korea awal pekan, Senin dan Selasa, meskipun kedatangan pesaing baru drama SBS 'Cheer Up'.
3 Hal yang Diantisipasi dari Paruh Kedua Drama 'The Law Café'
Rabu, 05 Oktober 2022 10:00 by bellaevania | 902 hits
DREAMERS.ID - The Law Café merupakan drama komedi romantis yang dibintangi oleh Lee Seung Gi sebagai Kim Jung Ho dan Lee Se Young sebagai Kim Yu Ri. Keduanya bertemu lagi sebagai mantan jaksa yang berubah menjadi pemilik tanah dan pengacara yang menjadi penyewa barunya.
Adegan Lee Seung Gi di Drama 'The Law Cafe' Ini Tuai Pujian Dirjen WHO
Senin, 19 September 2022 11:00 by muthiasp | 522 hits
DREAMERS.ID - Drama Korea tidak sekedar menyuguhkan hiburan semata, tetapi juga menyelipkan unsur edukasi di dalamnya. Seperti salah satu adegan Lee Seung Gi dalam drama 'The Law Cafe' yang kemudian menuai pujian Dirjen WHO.
3 Alasan Wajib Nonton Drama Korea The Law Café
Senin, 12 September 2022 14:42 by bellaevania | 688 hits
DREAMERS.ID - Drama ‘The Law Cafe’ telah mencuri hati penonton sejak awal penayangan. Drama adaptasi novel web terkenal ini merupakan sebuah drama komedi romantis yang menandai reuni Lee Seung Gi dan Lee Se Young setelah empat tahun lalu.
Review Drama The Law Café, Masalah Cinta dan Kasus Hukum yang Belum Selesai
Jumat, 09 September 2022 10:15 by bellaevania | 1231 hits
DREAMERS.ID - KBS2TV menayangkan drama The Law Café sebagai drama barunya yang tayang di bulan September. Menampilkan chemistry dari aktor Lee Seung Gi dan Lee Se Young.
Dua Episode Drama 'The Law Cafe' Kantongi Rating Tinggi
Rabu, 07 September 2022 10:00 by muthiasp | 557 hits
DREAMERS.ID - Drama baru KBS2 'The Law Cafe' telah membuat awal yang mengesankan. Drama yang memasangkan Lee Seung Gi dan Lee Se Young ini mengawali penayangan dengan rating yang tinggi.
Lee Seung Gi dan Lee Se Young Buka-bukaan Kesan Reuni Setelah 4 Tahun
Selasa, 06 September 2022 11:15 by muthiasp | 509 hits
DREAMERS.ID - Lee Seung Gi dan Lee Se Young disatukan kembali dalam drama terbaru KBS 'The Law Cafe'. Pada sesi jumpa pers, keduanya buka-bukaan terkait reuni setelah empat tahun lalu membintangi drama 'Hwayugi' (2017).



FAN FICTION
OF THE WEEK
Writer : Chanuchan_
Cast : Hanbin as B.I , Lalisa Manoban as Lisa , Park chae young as Rose
^
COPYRIGHT 2025 DREAMERS.ID PUBLISHED BY DREAMERS NETWORK